Rabu, 25 November 2009

PERSAHABATAN

butuh bertahun-tahun untuk menemukan sahabat sejati
yang selalu ada disaat suka dan duka
kadang menemukan sahabat benar - benar susah
bagaikan mencari jarum diatas tumpukan jerami

Namun saya punya beberapa tips untu mencari sahabat sejati:
1. jangan pernah tanyakan apa yang telah ia perbuat namun tanyakan apa sajakah yang anda telah perbuat untuknya.
2. berusaha selalu mengerti dengan keadaan teman-teman yang berada disekitarmu
3. dan yang paling penting adalah " Berusahal dekat dengan siapa saja"
4. Tetap jagalah komunikasi secara intens

Lakukan itu semua tanpa paksaan dan penuh senyuman

Semoga sukses dan berhasil

Kuncinya
"Jagalah Sahabat mu karena ia sangat berharga"

0 komentar:

Posting Komentar